Daftar Isi:
Permainan esports yang sedang berkembang pesat karena peran teknologi yang semakin maju dan salah satunya adalah Mobile Legend yang mampu meramaikan persaingan diantara permainan esports lain seperti DOTA 2, League of Legend, CS:Go dan masih banyak lagi yang lainnya. Nah dalam permainan Mobile Legends ada yang namanya Battle Spell, apa sih itu? Disini nih akan kita kupas tuntas tentang permainan esports yang menjadi hits dalam tahun pertama setelah dirilis di pasaran, Mobile Legends.
Apa itu Battle Spell dalam Mobile Legends
Buat yang sudah familiar dengan permainan ini pastinya uda tau tuh yang namanya battle spell ML, tapi buat yang masih belum pernah coba permainan ini, battle spell ML itu adalah skill aktif yang terdapat dalam permainan Mobile Legends yang bisa memberikan hero kalian mendapatkan skill tambahan. Battle Spell ML terdiri dari 3 jenis yaitu untuk menyerang, bertahan dan support, berikut daftar battle spell ML :
- Execute – memberikan damage ke hero musuh
- Retribution – menyebabkan damage ke minion atau monster musuh
- Inspire – Meningkatkan kecepatan serangan hero
- Sprint – Meningkatkan movement speed hero
- Healing Spell – Meningkatkan HP hero
- Aegis – Menahan damage untuk hero
- Petrify – Memberikan damage magic ke hero musuh
- Purify – Menghilangkan efek negatif ke hero
- Scout – Memanggil Harper (Ward)
- Flicker – Memberikan kemampuan berpindah tempat dengan efek negatif sebesar 50%
- Arrival – Melakukan teleport ke minion milik hero dan akan menambah kecepatan 30%
- Vengeance – Memberikan damage magic ke hero musuh
Cara menggunakan Battle Spell ML
Seperti yang sudah disebutkan diatas, battle spell ML berfungsi ke dalam 3 kategori, attack, defense dan support. Bagaimana cara menggunakan battle spell tersebut? Sebagai skill aktif, beberapa battle spell dapat digunakan untuk memberikan damage ke musuh seperti Execute, Retribution dan Petrify. Ada juga battle spell yang meningkatkan pertahanan seperti Insipire, Aegis dan Putify. Menggunakan battle spell pun disesuaikan dengan kebutuhan didalam permainan dan tergantung dengan strategi tim yang kalian lakukan.
Kemudian salah satu battle spell terbaik dalam ML adalah inspire, apa skill yang diberikan inspire ke hero?
Inspire yang dapat digunakan setelah hero mencapai Level 5 memberikan stat tambahan selama 5 detik, lalu setiap serangan ke 8, membuat hilang defense fisik dari hero musuh sebesar 9 sampai 23 tergantung dari level hero. Inspire juga meningkatkan attack speed sebesar 55% dalam beberapa waktu. Battle spell ini efektif untuk hero yang memiliki attack damage besar.
Selanjutnya, bagaimana kalian mengganti battle spell flicker ke inspire?
Dalam permainan Mobile Legend, disaat akan memulai permainan atau persiapan sebelum perang, kalian hanya diperbolehkan memilih 1 battle spell, sesuaikan dengan kebutuhan hero yang kalian pilih karena inspire merupakan battle spell yang mengutamakan attack speed, maka lebih baik memilih hero yang memiliki damage besar.
Apa kalian tau melalui esports kalian juga menghasilkan uang tunai? Penasaran? Buktiin aja sendiri di 7Lux dan masuk ke dalam sportsbook dimana terdapat taruhan esports yang bisa kalian pilih dan kalau kalian menang, bersiap mendapatkan uang tunai yang bisa kalian tarik kapan saja loh! Nih buktiin di 7Lux sebagai salah satu situs taruhan sports terpercaya di Indonesia!